Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Kompartemen : Jurnal Ilmiah Akuntansi

Pengaruh board diversity dan kepemilikan saham publik terhadap pengungkapan corporate social responsibility Setia Mulyani; Zulfa Rosharlianti
Kompartemen : Jurnal Ilmiah Akuntansi KOMPARTEMEN, Vol. 21 No.2, September 2023
Publisher : Lembaga Publikasi Ilmiah dan Penerbitan (LPIP)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30595/kompartemen.v21i2.17688

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh board diversity terhadap pengungkapan corporate social responsibility. Populasi pada penelitian ini adalah perusahaan sektor Industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019 sampai dengan 2021. Sampel penelitian dipilih menggunakan metode purposive sampling dengan total perusahaan sejumlah 34 perusahaan dan rentan waktu periode 3 tahun. Penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan analisis regresi data panel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa gender diversity sebagai mekanisme board diversity dan pendidikan dewan komisaris sebagai mekanisme board diversity berpengaruh positif terhadap pengungkapan CSR, sedangkan kepemilikan saham publik sebagai mekanisme board diversity tidak berpengaruh terhadap pengungkapan CSR.